top of page

Pemko Padangsidimpuan memperoleh penghargaan dari BKN Pusat

  • Admin
  • 29 Des 2016
  • 1 menit membaca

Pemerintah Kota Padangsidimpuan memperoleh piagam penghargaan dan trophy dari BKN Pusat sebagai kategori Terbaik II pelaksanaan PUPNS tingkat pemerintah Kabupaten/Kota yang diserahkan oleh Bapak Wakil Presiden Republik Indonesia Bapak Yusuf Kalla pada acara Rapat Koordinasi Nasional Kepegawaian yang diselenggarakan di Jakarta pada tanggal 23 mei s/d 24 mei 2016. trophy dan piagam penghargaan ini diterima oleh Kepala BKD Kota Padangsidimpuan. Berdasarkan Keputusan Kepala BKN penilaian didasarkan pada keakuratan data serta ketepatan waktu dalam hal penyampaian data melalui e-PUPNS secara online yang telah disiapkan oleh BKN. Walikota Padangsidimpuan Bapak Andar Amin Harahap menyampaikan apresiasi kepada seluruh PNS se Kota Padangsidimpuan yang telah melaksanakan kewajiban melakukan entry data masing-masing melalui portal PUPNS dan juga kepada seluruh verifikator yang dihunjuk oleh BKD Kota Padangsidimpuan untuk melaksanakan verifikasi Data di Level (1) atau di tingkat SKPD.

Comments


Berita Selanjutnya
Belum ada postingan yang dipublikasikan dalam bahasa ini
Setelah postingan dipublikasikan, Anda akan melihatnya di sini.
Berita Lainnya
Follow Us
  • Facebook Classic
  • Twitter Classic
  • Google Classic

Visi

"  PUSAT PENGELOLAAN KEPEGAWAIAN YANG PROFESIONAL "

  1. Mewujudkan pengelolaan administrasi yang berkualitas.

  2. Mewujudkan sistem pembinaan dan pengembangan SDM Aparatur di setiap SKPD.

  3. Mewujudkan penataan aparatur yang berbasis kinerja.

Misi

bottom of page